Pertemuan 4 Pemodelan dan Simulasi Oleh Java Khitamasari

HUBUNGAN SIMULASI DAN PEMODELAN DALAM SEBUAH SISTEM Hubungan Simulasi, Model dan Sistem ini dapat dilihat dari bagan berikut yang dimana simulasi ini merupakan suatu cara pembelajaran sistem dengan mengggunakan pemodelan, yang dimana mempelajari sistem dengan simulasi, secara numerik menjalankan model dengan memberi input dan melihat pengaruhnya terhadap sebuah output. Sistem menurut Schmidt dan taylor (1970) adalah suatu kumpulan satu kesatuan, contohnya manusia dan mesin yang aktif dan berinteraksi bersama-sama untuk mendapatkan suatu penyelesaian akhir pokok pikiran. Jadi definisi sistem itu ialah suatu objektivitas sistem pembelajaran yang dimana merupakan hubungan satu kesatuan yang berisi sistem pembelajaran hanya pada sekelompok kecil keseluruhan sistem yang satu dengan sistem yang lainnya. lingkungan dalam sistem ini dipengaruhi oleh perubahan yang terjadi diluar sistem. Di dalam pemodelan sistem ini perlu ditetapkan batas (boundary)...